PROGRAM MENGGUNAKAN FUNGSI DAN PROSEDUR
Program Fungsi dan Prosedur Fungsi pada Python, dibuat untuk dengan kata kunci def kemudian dengan nama fungsi nya. Fungsi dengan Parameter, parameter adalah variabel yang menampung untuk diproses di dalam fungsi. Fungsi yang mengembangkan Nilai, cara mengembalikan nilai adalah dengan memakai kata kunci return lalu diikuti nilai atau variabel yang akan dikembalikan. Fungsi yang tidak mengembalikan nilai biasanya disebut dengan prosedur.